Setelah Dapat Dukungan dari Warganet, akun Facebook Riza Ardiana Mendapat Sindiran

- 30 Oktober 2021, 19:35 WIB
Tangkapan layar, Setelah Dapat Dukungan dari Warganet, akun Facebook Riza Ardiana Mendapat Sindiran.
Tangkapan layar, Setelah Dapat Dukungan dari Warganet, akun Facebook Riza Ardiana Mendapat Sindiran. /Facebook @Suara Purbalingga Perwira (SUPER).

Lensa Purbalingga - Setelah mendapat dukungan dari warganet, terutama dari akun Facebook Tri Agunk N, akun Facebook Riza Ardiana mendapat sindiran dari akun Facebook Julian Arfa Romero.

"Mas Riza Ardiana tak skrensoottt ya.. Terlihat sekali kabupaten sebelah batal penerbangan malah dikasih jempol," tulis akun Facebook Julian Arfa Romero di grup Facebook Suara Purbalingga Perwira (SUPER) pada Sabtu, 30 Oktober 2021.

Baca Juga: Warganet Mendukung Akun Facebook Riza Ardiana Tetap Kritis ke Pemkab Purbalingga

Tangkapan layar tersebut berisi komentar dari akun Facebook Riza Ardiana yang memuji kebijakan Pemkab Blora saat menutup penerbangan komersil di bandara yang berada di Kabupaten tersebut.

"Bagus, berarti paham kondisi, gak memaksa diri beroperasi," tulis akun Riza Ardiana di grup dan pengunggah yang sama pada beberapa waktu lalu.

Baca Juga: Kasus Covid-19 Kembali Meningkat Di China, 78 Orang Terkonfirmasi Positif

Menurut akun Facebook Julian Arfa Romero, pernyataan Akun Riza Ardiana kontras dengan apa yang dia nyatakan saat Bandara Jenderal Besar Soedirman (JBS) Purbalingga memilih tidak beroperasi karena hal yang sama seperti di Blora.

"Kalo di Purbalingga batal terbang udah dibikin status 1 hari 5 status sampai 7 hari, kalah orang minum obat," lanjut Akun Julian Arfa Romero.

Baca Juga: Lirik Lagu Mendung Tanpo Udan - Ndarboy Genk, Viral Hingga Tembus 47 Juta Lebih Viewers

Akun Julian lantas bertanya, apakah hal tersebut mengandung penggiringan opini.

Halaman:

Editor: Kurniawan

Sumber: Facebook @Suara Purbalingga Perwira (SUPER)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x