Bawa Isu Palestina di KTT COP26, Jokowi Konsisten Dukung Kemerdekaan Palestina

- 2 November 2021, 15:56 WIB
Tangkapan layar, Bawa Isu Palestina di KTT COP26, Jokowi Konsisten Dukung Kemerdekaan Palestina.
Tangkapan layar, Bawa Isu Palestina di KTT COP26, Jokowi Konsisten Dukung Kemerdekaan Palestina. /Instagram @jokowi.

"Indonesia dalam berbagai kesempatan mengusulkan pembentukan misi internasional di Jerusalem untuk memastikan keamanan dan keselamatan warga di wilayah pendudukan dan terjaganya status Jerusalem sebagai kota suci untuk tiga agama," ucap Jokowi.

Baca Juga: SBY Kena Kanker Prostat, Begini Penjelasannya

Jokowi juga mendorong segera dilakukan negosiasi multilateral yang kredibel.

"Indonesia siap mendorong Kuartet Internasional untuk memulai kembali negosiasi perdamaian sesuai parameter internasional guna mencapai solusi dua negara (the two-state solution) yang dapat hidup berdampingan secara damai. Saya pastikan bahwa Indonesia tetap dan terus mendukung perjuangan Palestina di berbagai forum Internasional, seperti PBB, OKI, dan GNB," ujar Jokowi.***

Halaman:

Editor: Kurniawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah