Plt Kadinkes Purbalingga: Dua Hari Terakhir Kasus Aktif Covid 19 di Purbalingga 0 Kasus

- 10 Desember 2021, 07:18 WIB
Plt Kepala Dineas Kesehatan Purbalingga, Hanung Wikantono.
Plt Kepala Dineas Kesehatan Purbalingga, Hanung Wikantono. /Kurniawan./

"Kami mengajak masyarakat agar tetap waspada dan disiplin menerapkan protokol kesehatan, bagi yang belum mendapatkan vaksin diharapkan segera mendaftarkan diri ke puskesmas yang terdekat dari domisili masing-masing," katanya.

"Kami berharap dengan berbagai upaya strategis dan dukungan dari masyarakat Purbalingga maka penanganan COVID-19 di wilayah ini akan berjalan dengan lancar dan optimal. Kami juga berharap kesadaran masyarakat akan pentingnya prokes dan vaksinasi terus meningkat," lanjutnya.***

Halaman:

Editor: Kurniawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah