Sambut Hari Jadi Purbalingga ke 191, Laziz Jateng Gelar Sunatan Massal

- 17 Desember 2021, 19:48 WIB
Sebanyak 16 anak dari wilayah Kabupaten Purbalingga mengikuti sunatan massal yang digelar Lazis Jateng di Komplek Pendopo Dipokusumo.
Sebanyak 16 anak dari wilayah Kabupaten Purbalingga mengikuti sunatan massal yang digelar Lazis Jateng di Komplek Pendopo Dipokusumo. /Fitri Khasanah./

Lensa Purbalingga - Sambut Hari Jadi Purbalingga ke 191, Laziz Jateng gelar sunatan massal, Jumat 17 Desember 2021.

Sebanyak 16 anak dari wilayah Kabupaten Purbalingga mengikuti sunatan massal yang digelar Lazis Jateng di Komplek Pendopo Dipokusumo.

Baca Juga: Motif Batik Kudi hingga Motif Batik Melati Muncul di Pelatihan Membatik Desa Kutawis Purbalingga

Pengurus Lazis Jateng Purbalingga, Ratnasari Nur Isnaeni mengatakan bahwa kegiatan sunatan massal ini dinamakan Khitan Ceria.

"Sunatan massal dilaksanakan sebagai upaya dari Lazis Jateng membantu mengkhitankan bagi yang kurang mampu," katanya.

Baca Juga: Hari Jadi Purbalingga ke 191 Ditengah Pandemi, Pemkab Purbalingga Rayakan dengan Sederhana

Lebih lanjut Ratna menyampaikan, kegiatan sunatan massal ini kita laksanakan rutin setiap tahunnya.

"Laziz Jateng juga memberikan paket berupa baju koko, sarung, peci, tas dan uang tranfport," terangnya.

Baca Juga: Ini Cerita Juru Kunci Onje mengenai Cikal Bakal Purbalingga dan Mengapa Purbalingga Berusia Muda

Dalam sunatan massal ini, Laziz Jateng dibantu oleh 13 tim medis Rumah Sakit Siaga Medika.

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x