Istilah yang Wajib Kita Ketahui dalam Pengelolaan dan Pengembangan Anggota Dewasa

- 17 Maret 2022, 10:05 WIB
Instruktur Satuan Karya Pramuka adalah seorang anggota Gerakan Pramuka atau seseorang yang bukan anggota Gerakan Pramuka, yang karena kemampuan dan keahliannya, menyumbangkan tenaga dan kemampuannya untuk membantu pamong saka di satuan karya
Instruktur Satuan Karya Pramuka adalah seorang anggota Gerakan Pramuka atau seseorang yang bukan anggota Gerakan Pramuka, yang karena kemampuan dan keahliannya, menyumbangkan tenaga dan kemampuannya untuk membantu pamong saka di satuan karya /Humas dan Protokol Kwarcab Purbalingga/

Lensa Purbalingga –  Pendidikan kepramukaan merupakan suatu proses pendidikan yang progresif dalam bentuk kegiatan menarik, menantang, menyenangkan, sehat, terarah, praktis, dan berkesinambungan di alam terbuka dengan menggunakan

Prinsip Dasar Kepramukaan dan Metode Kepramukaan. Kegiatan tersebut didukung dan dibina oleh anggota dewasa yang bekerja secara sukarela dengan penuh tanggungjawab.

Kehadiran anggota dewasa di antara kaum muda baik secara langsung maupun tidak langsung sangat diperlukan.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Besok Kamis 17 Maret 2022: Gemini Dituntut Lebih Fokus, Cancer Punya Bakat Terpendam

Agar mereka dapat berperan dengan baik sesuai dengan tugas dan fungsinya, maka disusunlah kebijakan pengelolaan dan pengembangan anggota dewasa dalam Gerakan Pramuka yang diatur dalam Surat Keputusan Kwartir Nasional (SK Kwarnas) Nomor 201 Tahun 2011.

Dijelaskan dalam SK Kwarnas tersebut bahwa fungsi anggota dewasa dalam pendidikan kepramukaan adalah sebagai Pembina, Pembantu Pembina, Pelatih, Pamong Satuan Karya, Instruktur, Andalan Kwartir, Anggota Majelis Pembimbing, Anggota Pimpinan Satuan Karya, dan anggota Gugus Darma.

Setiap fungsi memiliki tugas, wewenang, dan tanggungjawab sesuai dengan kedudukannya baik di kwartir maupun di satuan.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Besok 17 Maret 2022: Aries Capai Segala Ambisi, Taurus Hadapi Situasi Menantang

Pengelolaan dan pengembangan anggota dewasa dalam Gerakan Pramuka merupakan suatu siklus kehidupan yang dimulai dari awal pengabdian sampai dengan purna tugas.

Halaman:

Editor: Teguh Priyatno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah