Warga Perumahan Griya Abdi Kencana Purbalingga Kembali Gelar Lomba HUT ke 77 Kemerdekaan Indonesia

- 9 Agustus 2022, 17:17 WIB
Anak-anak di RT 04 RW 09 Kelurahan Purbalingga ikut lomba memperingati Hari Ulang Tahun ke 77 Kemerdekaan Indonesia tahun 2022
Anak-anak di RT 04 RW 09 Kelurahan Purbalingga ikut lomba memperingati Hari Ulang Tahun ke 77 Kemerdekaan Indonesia tahun 2022 /Teguh Priyatno/

Lensa Purbalingga - Warga RT 04 RW 09 Kelurahan Purbalingga Wetan yang berada di Ketua RT 04 RW Perumahan Griya Abdi Kencana kembali menyelenggarakan aneka kegiatan dalam memperingati Hari Ulang Tahun ke 77 Kemerdekaan Indonesia tahun 2022

Ketua RT 04 RW 09 Aris Sugiarto  mengatakan, pandemi Covid-19 sudah melandai. Pihaknya mencoba menyelenggarakan kegiatan untuk tujuh belasan.

Anak-anak sudah lebih tiga tahun tidak bisa merayakan,” katanya, Selasa 9 Agustus 2022.

Baca Juga: Penggunaan Logo HUT RI ke-77 Tahun 2022 yang Benar

Ia berharap, kegiatan Agustusan tahun ini bisa berlangsung dengan semarak. Semoga ini bisa mengobati kerinduan akan kemeriahan peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia tercinta

Untuk tema peringatan tahun ini, pihaknya mengusung tema nasional yakni "Pulih Lebih Cepat Bangkit Lebih Kuat" dan tema Kabupaten Purbalingga yakni  tentang “Panglima Besar Jenderal Besar Soedirman”

Baca Juga: Ternyata Ini Filosofi Logo HUT RI ke-77 Tahun 2022

“Tentunya untuk terus menanamkan kecintaan pada Negara Kesatuan Republik Indonesia,” katanya

Ketua Panitia HUT ke 77 Kemerdekan Indonesia, Mugi Prianto menambahkan, untuk aneka lomba terselenggara tetap mengedapkan edukasi untuk anak-anak.

Halaman:

Editor: Teguh Priyatno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x