Tahanan Polresta Banyumas Meninggal Dunia Penuh Luka, Polda Jateng Turun Tangan Usut Kematian hingga Autopsi

- 5 Juni 2023, 20:15 WIB
Ilustrasi, Tahanan Polresta Banyumas Meninggal Dunia Penuh Luka, Polda Jateng Turun Tangan Usut Kematian hingga Autopsi.
Ilustrasi, Tahanan Polresta Banyumas Meninggal Dunia Penuh Luka, Polda Jateng Turun Tangan Usut Kematian hingga Autopsi. /Pixabay.

Baca Juga: BMKG Hari Ini, Prakiraan Cuaca Purwokerto, Senin 5 Juni 2023, Pagi Siang Sore hingga Malam Hari Berawan

Berdasarkan hasil pemeriksaan awal yang dilakukan oleh dokter, ditubuh OK terdapat luka di kepala, gagal ginjal kronis.

Selanjutnya kekurangan elektrolit, dan fungsi organ liver rusak diduga disebabkan dampak minuman beralkohol.

"Ini berdasarkan keterangan dari dokter, polisi akan lakukan konfirmasi kembali kepada dokter yang memeriksa," terangnya.

Baca Juga: Lupa Matikan Kompor, Kios Tukang Cukur di Purbalingga Kebakaran

Lebih lanjut Kapolresta akan mempelajari rekaman CCTV hingga memeriksa para tahanan.

"Sebab, ada informasi jika terjadi penganiayaan antar sesama tahanan sehingga menyebabkan OK meninggal dunia," ujarnya.

Baca Juga: Mancing Mania Berduka, Remaja 14 Tahun Meninggal Dunia Tenggelam di Sungai Gintung Purbalingga

Diberitakan sebelumya, seorang tahanan dugaan kasus pencurian sepeda motor (curanmor) dikabarkan meninggal dunia.

Tahanan tersebut berinisal, OK warga RT 1 RW 2, Purwosari, Kecamatan Baturraden, Kabupaten Banyumas.

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x