Pemdes Desa Gembong Purbalingga Gelar Karnaval Meriahkan HUT ke 78 Kemerdekaan RI

- 21 Agustus 2023, 11:50 WIB
Pemdes Desa Gembong Purbalingga Gelar Karnaval Meriahkan HUT ke 78 Kemerdekaan RI.
Pemdes Desa Gembong Purbalingga Gelar Karnaval Meriahkan HUT ke 78 Kemerdekaan RI. /Humas Protokol Purbalingga.

Baca Juga: Pemkab Purbalingga Bagikan 700 Paket Sembako Gratis Kepada Para Janda dan Warga Kurang Mampu

Dalam sambutannya Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi (Tiwi) mengapresiasi semangat kebersamaan warga Desa Gembong.

Semoga momentum ini bisa kian meningkatkan semangat kebersamaan, cinta tanah air, dan nasionalisme warga Gembong.

"Untuk bersama-sama memajukan Desa Gembong agar menjadi lebih baik lagi," lanjutnya.

Baca Juga: Meriahkan HUT Kemerdekaan RI, Anggota DPR RI Fraksi PKS Purbalingga Rofik Hananto Gelar Lomba Senam Go PKS Go

Lebih lanjut Bupati Tiwi mengatakan bahwa andil masyarakat Gembong diperlukan dalam menyengkuyung semua program pemerintah.

Hal itu agar program-program pemerintah bisa berjalan dengan lancar dan tenrunya menjadi lebih baik lagi.

"Jika program pemerintah berjalan dengan lancar Insya Allah kesejahteraan masyarakat juga makin meningkat," imbuh Bupati Purbalingga.***

 

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah