Kirab Pemilu 2024, Sekda Purbalingga: Parpol optimalkan Pendidikan Politik ke Masyarakat

- 5 November 2023, 11:22 WIB
Sekda Purbalingga Herni Sulasti saat acara Penerimaan Estafet Kirab Pemilu 2024 dari KPU Kota Salatiga kepada KPU Purbalingga, Sabtu 4 November 2023.
Sekda Purbalingga Herni Sulasti saat acara Penerimaan Estafet Kirab Pemilu 2024 dari KPU Kota Salatiga kepada KPU Purbalingga, Sabtu 4 November 2023. /Humas Protokol Purbalingga.

Ketua KPU Kota Salatiga, Syaemuri mengungkapkan kirab ini diharapkan sebagai tanda kesiapan penyelenggaraan Pemilu 2024.

Baca Juga: Bupati Purbalingga Ingatkan Agar Pelajar Jangan Nikah Muda, Ini Alasannya

Ketua KPU Purbalingga, Zamaahsari mengungkapkan kirab ini bagian dari jalur V. Ada 44 kabupaten/kota yang dilewati dengan 9 provinsi.

Untuk Jawa Tengah telah dimulai dari Sragen - Surakarta - Boyolali - Salatiga dan tibalah di Purbalingga sebagai titik ke 42.

"Selanjutnya akan kami serahkan kepada KPU Kota Tegal pada 10 November 2024 mendatang," kata Ketua KPU Purbalingga.***

 

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah