Aplikasi Plesiran Jogja, Permudah Resevasi Tiket Objek Wisata secara Daring

- 23 Juni 2020, 22:05 WIB
DINAS Pariwisata (Dispar) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menyiapkan aplikasi Plesiran Jogja yang berfungsi sebagai sarana reservasi tiket objek wisata secara daring./antaranews
DINAS Pariwisata (Dispar) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menyiapkan aplikasi Plesiran Jogja yang berfungsi sebagai sarana reservasi tiket objek wisata secara daring./antaranews /Tim Lensa Purbalingga/

Baca Juga: DIY Wajibkan Pengunjung Wisata Miliki Aplikasi Cared+ Jogja

Menurut dia, reservasi secara daring akan meminimalisasi kontak fisik serta bermanfaat untuk membatasi jumlah pengunjung yang saat ini dibatasi 50 persen dari kapasitas normal destinasi wisata.

"Pembukaan objek wisata di DIY secara resmi masih belum. Nanti akan ada uji coba dulu secara terbatas," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Henoh Prastowo

Sumber: antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x