Mudik Pasti Nyaman, Ini yang Perlu Disiapkan

- 16 April 2022, 11:15 WIB
Mudik ke Purbalingga menggunakan PO Sinar Jaya
Mudik ke Purbalingga menggunakan PO Sinar Jaya /sinarjayagroup.co.id

Pastikan Membawa Obat-obatan

Meski Anda tidak sakit, ada baiknya membawa obat-obatan. Hal ini akan membuat lebih mudah jika terjadi sesuatu dijalan. Obat yang wajib Anda bawa adalah obat masuk angin, sakit perut, diare, dan sakit kepala.

Baca Juga: Jalan Cahyana Baru Purbalingga Dipenuhi Tanah dan Debu,Warganet:Kuwe Tanggung Jawabe Sapa?Ora Ana Sing Bersiih

Selalu Membawa Uang Tunai

Uang tunai digunakan untuk membayar keperluan mendesak jika gerai yang kita beli tidak ada transaksi digital, sekalipun uang tunai yang kita ambil dengan nominal yang tidak cukup besar.

 

 

Halaman:

Editor: Teguh Priyatno

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah