10 Macam Motif Batik Indonesia yang Paling Banyak Dicari oleh Kolektor

- 2 Oktober 2020, 14:58 WIB
Mamamoo pakai batik./ instagram.com/ @mamamoo_official
Mamamoo pakai batik./ instagram.com/ @mamamoo_official /

Lensa Purbalingga – Batik merupakan warisan budaya dari leluhur Indonesia zaman dahulu.

Sejak dinyatakan sebagai warisan budaya Indonesia oleh UNESCO, pada 2 Oktober ditetapkan sebagai Hari Batik Nasional.

Motif batik semakin banyak digunakan oleh banyak kalangan, bukan hanya digunakan oleh kalangan atas.

Baca Juga: Lowongan Kerja BCA Multi Finance Cabang Purwokerto, Berikut Persyaratannya

Sementara itu, Indonesia sendiri memiliki banyak jenis batik yang bisa menjadi pilihan penggunanya bahkan sampai dicari oleh para kolektor batik.

Berikut 10 macam motif batik Indonesia yang paling banyak dicari oleh kolektor:

1. Batik Mega Mendung

Batik Mega Mendung./ gambar.pro
Batik Mega Mendung./ gambar.pro

Batik Mega Mendung merupakan motif batik khas daerah Cirebon. Motif ini sesuai dengan namanya, ‘Mega’ yang berarti awan dan ‘Mendung’ berarti langit yang berwarna kelabu bahwa akan turun hujan. Filosofi batik ini adalah manusia harus bisa meradam amarahnya yang bergejolak dalam kondisi apapun.

Halaman:

Editor: Anton Thista Kusuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x