Disuntik Vaksin Sinovak Kedua, Ini Kata Ketua DPRD Purbalingga

- 8 Februari 2021, 20:21 WIB
Ketua DPRD Purbalingga, HR Bambang Irawan saat menjalani vaksin dosis kedua di RSUD Goeteng Tarunadibrata, Senin, 8 Februari 2021.
Ketua DPRD Purbalingga, HR Bambang Irawan saat menjalani vaksin dosis kedua di RSUD Goeteng Tarunadibrata, Senin, 8 Februari 2021. /Humas Protokol DPRD Purbalingga.

Bambang menjelaskan, vaksinasi Covid-19 sangat penting untuk menghentikan pandemi Covid-19 di Kabupaten Purbalingga.

Baca Juga: Logistik untuk Asupan Pasien saat Jateng di Rumah Saja, RSUD Goeteng: Aman Kok!

Jadi, dia meminta kepada masyarakat untuk ikut mensukseskan program vaksinasi Covid-19.

"Tiba saatnya, kami minta masyarakat untuk menerima vaksin, agar Purbalingga bisa kembali bangkit," tegasnya.

Baca Juga: Longsor Timpa Rumah Warga di Karangjambu Purbalingga

Bambang juga mengatakan tidak merasakan efek samping yang ditanyakan petugas penyuntik vaksin seperti pegal-pegal, sesak nafas atau lainnya.

“Ini adalah ikhtiar yang terbaik, mari kita dukung program vaksinasi Pemerintah,” ucapnya.***

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x