Jabatan Ketua Partai Golkar Purbalingga Kembali di Plt-kan, Musda Belum Jelas Kapan Dilaksanakan

- 26 Juni 2021, 23:06 WIB
Plt Ketua Partai Golkar Purbalingga Anton Lami Suhadi.
Plt Ketua Partai Golkar Purbalingga Anton Lami Suhadi. /Kurniawan./

Pada hari yang sama, Plt yang baru, Anton Lami Suhadi melaksanakan pertemuan dengan jajaran pengurus DPD II Partai Golkar Purbalingga di sekretariat.

Plt Antin dalam kesempatan tersebut menyampaikan akan melakukan konsolidasi internal. Salah satunya mempersiapkan Musda.

"Dalam kesempatan tersebut Anton menyampaikan dia akan melakukan konsolidasi internal," ungkapnya.

Baca Juga: Kasus Korupsi Kantor Kecamatan Purbalingga Terus Berproses, Ini Kata Kejaksaan

Seperti diketahui, Molornya jadwal Musda salah satunya disebabkan adanya persaingan memperebutkan jabatan Ketua Umum Partai Golkar Purbalingga periode 2021-2026.

Ada dua nama yang besaing dan saling berebut dukungan suara dari para Pengurus Kecamatan (PK).

Masing-masing Sudono yang merupakan ketua demisioner dan Teny Juliawati yang merupakan wakil ketua demisioner.***

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x