Sempat Putus Kontrak, Pembangungan Gedung DPRD Purbalingga Dikerjakan Lagi

- 21 Juli 2023, 12:09 WIB
Sempat Putus Kontrak, Pembangungan Gedung DPRD Purbalingga Dikerjakan Kembali.
Sempat Putus Kontrak, Pembangungan Gedung DPRD Purbalingga Dikerjakan Kembali. /Kurniawan./

Lensa Purbalingga - Pembangunan gedung DPRD Kabupaten Purbalingga telah dilanjutkan kembali setelah sempat putus kontrak.

Bahkan, saat ini pembangunan gedung DPRD Kabupaten Purbalingga saat ini sedang mulai dikerjakan.

"Kontrak pekerjaan dimulai tanggal 14 Juli 2023, dan direncanakan selesai 11 Desember 2023," kata Kata Kabid DPUPR Kabupaten Purbalingga Harri Sutito, Kamis 20 Juli 2023.

Baca Juga: Inna lillahi wa inna ilaihi raji'un, Seorang Pejalan Kaki di Kebumen Meninggal Dunia Tersambar Kereta Api

Pembangunan gedung DPRD ini dikerjakan oleh pemenenang lelang CV Queen dari Kabupaten Banyumas.

Sedangkan total nilai kontrak penyempurnaan pembangunan gedung DPRD baru ini adalah Rp 6,627 miliar.

"Sedangkan pagu anggaran yang ada di APBD Kabupaten Purbalingga adalah Rp 7,331 miliar," terangnya.

Baca Juga: Miliki Sabu, Tiga Orang di Kebumen Ditangkap Polisi, Begini Ceritanya

Lebih lanjut Tito menyampaikan bahwa nilai kontrak masih wajar karena turun tidak kurang dari 10 persen dari pagu.

Untuk menyelesaikan pembangunan gedung DPRD termasuk penataan lingkungan membutuhkan dana Rp 10 miliar.

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah