Nahas! Sebuah Rumah di Desa Karanggedang Purbalingga Kebakaran, Diduga Karena Ini

- 25 Februari 2024, 16:22 WIB
Nahas! Sebuah Rumah di Desa Karanggedang Purbalingga Kebakaran, Diduga Karena Ini.
Nahas! Sebuah Rumah di Desa Karanggedang Purbalingga Kebakaran, Diduga Karena Ini. /BPBD Purbalingga.

"Diduga api belum sepenuhnya padam, hingga terjadilah musibah kebaran dapur rumah korban," ungkapnya.

Baca Juga: Pemilu 2024 Telah Usai, Ini Pesan Bupati Purbalingga saat Doa Istighosah dan Pengajian Jumat Kliwon

Kapolsek menambahkan api berhasil dipadamkan setelah dua mobil pemadam kebakaran didatangkan. 

"Tidak ada korban jiwa, kerugian akibat kebakaran ditaksir mencapai Rp. 3 juta," pungkas Kapolsek Bukateja Polres Purbalingga.***

 

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah