3 Tahun Pemerintahan Tiwi-Dono, Bupati Lakukan Penyegaran Jabatan Eselon II Pemkab Purbalingga, Ada Apa?

- 27 Februari 2024, 12:01 WIB
3 Tahun Pemerintahan Tiwi-Dono, Bupati Lakukan Penyegaran Jabatan Eselon II Pemkab Purbalingga.
3 Tahun Pemerintahan Tiwi-Dono, Bupati Lakukan Penyegaran Jabatan Eselon II Pemkab Purbalingga. /Istimewa.

Lanjut Tiwi, jadikan tantangan finansial dan keterbatasan jumlah SDM untuk memicu kerja sat set dan tas tes mencari jejaring program dari provinsi, kementerian atau lembaga lain.

"Kalau panjenengan hanya diam saja tanpa adanya inovasi saya yakin di belakang banyak yang ngantri ingin menggantikan panjenengan sebagai pimpinan," ungkapnya.

Baca Juga: Bupati Tiwi Rotasi 7 Pejabat Eselon II Pemkab Purbalingga, Dua Pimpinan OPD Masih Kosong

Menurut Bupati, inovasi bisa dimunculkan dari masalah yang sering dihadapi dan inovasi ini menjadi solusi. 

Pelayanan yang selama ini manual bisa dibuatkan aplikasi supaya pelayanan bisa lebih cepat dan mudah.

"Menggunakan IT, teknologi, digitalisasi sehingga pelayanan pemerintahan menjadi lebih cepat murah dan mudah. Jangan mikir terlalu njlimet," pungkas Bupati Purbalingga.***



Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah