Rem Blong, Truk Boks Alami Kecelakaan di Bayeman

- 30 Oktober 2020, 15:14 WIB
Anggota Polsek Karangreja mendatangi kecelakaan di jalur penyelamat bayeman
Anggota Polsek Karangreja mendatangi kecelakaan di jalur penyelamat bayeman /Humas Polres Purbalingga

Kapolsek menambahkan, petugas Polsek Karangreja dibantu warga mengavakuasi dengan cara menarik menggunakan mobil Patroli.

Baca Juga: Bikin Was-Was! Salah Satu Staf KPU Purbalingga Positif Covid-19, Ini Penjelasannya

"Beruntung, dalam kejadian tersebut tidak ada korban jiwa," ungkapnya.

Selanjutnya kapolsek menghimbau kepada para pengemudi kendaraan untuk selalu mengecek kondisi kendaraan sebelum berangkat.

Baca Juga: Berulang Kali Masuk Penjara Tidak Takut, IS Hanya Khawtir Jika Isi Dompetnya Kosong

Kapolsek juga berpesan agar para pengemudi selalu waspada dan hati-hati melalui jalan dengan kontur tanjakan, turunan serta tikungan yang cukup curam.***

Halaman:

Editor: Kurniawan.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x