Mantan Pamong Desa se Kabupaten Purbalingga Deklarasikan Dukung Tiwi-Dono

- 19 November 2020, 18:11 WIB
Acara deklarsi mantan pamong desa dukung Tiwi-Dono di NSC Braling, Kamis 19 November 2020
Acara deklarsi mantan pamong desa dukung Tiwi-Dono di NSC Braling, Kamis 19 November 2020 /Kurniawan./

Lensa Purbalingga - Mantan Pamong Desa se Kabupaten Purbalingga mendeklrasikan dukungan terhadap pasangan calon bupati - wakil bupati, Dyah Hayuning Pratiwi - Sudono (Tiwi-Dono).

Baca Juga: Pemuda Di Kebumen Akhiri Hidupnya Gantung Diri, Kenapa? Ini Penjelasannya.....

Acara tersebut digelar di Gedung Bioskop NSC Braling Desa Kalikabong, Kecamatan Kalimanah, Kabupaten Purbalingga, Kamis siang 19 November 2020.

Baca Juga: Ratusan Simpatisan PDIP Geruduk Bawaslu Serta Tuntut Keadilan

Deklarasi diawali dengan penyerahan rompi bertuliskan mantan pamong desa dukung Tiwi-Dono kepada calon bupati Purbalingga, Tiwi.

Baca Juga: Sempat Bikin Macet, Truk Bermuatan Batu Terguling Sudah Dievakuasi

Ketua Panitia mantan pamong desa, Muhammad Yani.
Ketua Panitia mantan pamong desa, Muhammad Yani.
Ketua panitia, Muhammad Yani menyampaikan dukungan ini diharapkan dapat menambah semangat untuk beliau Ibu Tiwi.

Baca Juga: Bawaslu Panggil Plt Camat Pengadegan Soal Dugaan Ketidaknetralan ASN

"Intinya kami para manton pamong mendukung Tiwi-Dono untuk memimpin Purbalingga kembali. Kami optimis 75 persen suara dari kami," tuturnya.

Baca Juga: Jalan Penghubung Kebumen-Banjarnegara Dan Purbalingga Lumpuh Total Akibat Tertimbun Tanah Longsor

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x