Liga Champions: Barcelona vs Napoli, El-Barca Coba Sembuhkan Trauma

4 Agustus 2020, 18:51 WIB
Dries Mertens melakukan perayaan setelah cetak gol pembuka pada leg pertama./UEFA.com /

Lensa Purbalingga - Barcelona akan kembali bersua dengan Napoli dalam lanjutan Liga Champions leg kedua di Camp Nou, yang akan berlangsung pada Sabtu, 8 Agustus 2020 mendatang.

Sebelumnya, pertandingan Barcelona vs Napoli di leg pertama berakhir imbang 1-1 melalui gol Mertens yang mampu dibalas oleh Griezmann.

Barcelona sendiri memiliki trauma kala menghadapi tim asal Italia.

Baca Juga: Putus Mata Rantai Covid-19, Bupati Cilacap Resmikan Kampung Siaga

Baca Juga: Manfaatkan Limbah, Seorang Warga Cilacap Menyulap Serabut Kelapa Jadi Vas Bunga Anggrek

Baca Juga: Pilkada 2020 Purbalingga, PAN Resmi Dukung Pasangan Tiwi - Dono

Pasalnya, beberapa musim yang lalu mereka di-comeback oleh AS Roma saat unggul jumlah agregat 3-0.

Dalam leg kedua, Barca kalah 4-1 di Stadion Olimpico, Roma.

Salah satu pencetak gol kemenangan AS Roma kala itu adalah Kostas Manolas, yang saat ini memperkuat Napoli asuhan Gennaro Gattuso.

Baca Juga: Liga Champions: Prediksi Laga Juventus vs Lyon

Baca Juga: Toko Sepeda Brompton di Jerman Diserbu Warga Indonesia

Baca Juga: Bupati Cilacap: Ponpes Harus Punya Inovasi Pendidikan Mencegah Penularan Covid-19

Bagi Barcelona, laga ini tentu akan menjadi laga melawan trauma mereka menghadapi tim-tim asal Italia.

Untungnya, di leg kedua kali ini mereka bertindak sebagai tuan rumah, bukan sebagai tim tamu.

Pertandingan Liga Champions leg kedua antara Barcelona vs Napoli akan berlangsung pada Sabtu, 8 Agustus 2020 pukul 02.00 WIB.***

Editor: Henoh Prastowo

Tags

Terkini

Terpopuler