Ingin Punya Anak Atau Keturunan, Ini Doa Agar Cepat Punya Anak

- 27 Agustus 2021, 09:56 WIB
Ilustrasi Doa Agar Cepat Punya Anak
Ilustrasi Doa Agar Cepat Punya Anak /Stephanie Pratt/Pixabay

hunaalika da'aa zakariyyaa robbah, qoola robbi hab lii mil ladungka zurriyyatang thoyyibah, innaka samii'ud-du'aaa

Artinya :

Baca Juga: 10 Doa Untuk Rumah Tangga Bahagia Dalam Bacaan Arab, Latin dan Terjemahan Lengkap

Di sanalah Zakaria berdoa kepada Tuhannya. Dia berkata, "Ya Tuhanku, berilah aku keturunan yang baik dari sisi-Mu, sesungguhnya Engkau Maha Mendengar doa."

(QS. Ali 'Imran 3: Ayat 38)

Allah kemudian mengabulkan doanya dan memberi rezeki seorang anak saleh yang diberi nama Yahya. Di kemudian hari, ia dikenal dengan Nabi Yahya as.

Ketika ada pasangan suami istri sudah lama menikah namun belum juga diberi karunia anak atau keturunan oleh Allah, maka dapat berikhtiar dan berdoa dengan doa yang pernah dipanjatkan Nabi Zakaria as di atas.

Baca Juga: Doa dan Amalan Sholawat dari Habib Luthfi yang Menyamai Seratus Ribu Shalawat, Ini Bacaannya

Demikian doa agar cepat punya anak yang diambil dari Kitab Maj'mu Syarif.

Semoga berkah Al-Qur’an dan doa Nabi Zakaria as di atas, pasangan suami istri yang belum kunjung dikaruniai keturunan bisa segera mendapat anak yang saleh atau shalehah. Amin allāhumma amin.***

Halaman:

Editor: Teguh Priyatno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah