Satu Pegawai Positif Covid - 19, Kantor Dikdukcapil Purbalingga Tutup 2 Hari

- 29 Januari 2021, 08:02 WIB
Iluatrasi Covid-19.
Iluatrasi Covid-19. /Pixabay.

Lensa Purbalingga - Satu pegawai Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Purbalingga positif Covid-19.

Para pegawai ini ketahuan positif corona setelah mengikuti tes swab pekan lalu.

Baca Juga: Kecanduan Judi Togel, Pria di Kebumen Nekad Curi Tiga Ekor Kambing

Untuk menghindari penyebaran, kantor Disdukcapil tutup sementara selama dua hari.

"Ada satu orang pegawai yang positif Covid -19. Untuk menghindari penyebaran tutup dari hari Kamis 28 Januari - Jumat 29 Januari," kata Kepala Dindukcapil Kabupaten Purbalingga Muhammad Fathurohman," Junat 29 Januari 2021.

Baca Juga: Ngeri! Seorang Pria di Kebumen Nekad Bunuh Diri di Rel Kereta Api

Penutupan pelayanan dokumen kependudukan tatap muka dilakukan untuk memutus penyebaran Covid-19 di Kantor Dindukcapil.

"Saat ini, pegawai kami yang terkonfirmasi Covid-19 sudah menjalani isolasi," katanya.

Baca Juga: Gara-gara Pembangunan Bandara Jenderal Besar Sudirman Purbalingga, Jalan dan Sawah Terendam Banjir

Dijelaskan, meski demikian Dindukcapil tetap membuka pelayanan warga yang mengurus dokumen kependudukan.

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x