Warganet Minta Usut Dugaan Pungli di Sektor Pendidikan, Ini Jawaban Dindikbud Purbalingga

- 13 November 2021, 21:34 WIB
Tangkapan layar, Warganet Minta Usut Dugaan Pungli di Sektor Pendidikan, Ini Jawaban Dindikbud Purbalingga.
Tangkapan layar, Warganet Minta Usut Dugaan Pungli di Sektor Pendidikan, Ini Jawaban Dindikbud Purbalingga. /Facebook @Suara Purbalingga Perwira (SUPER).

Ada pula warganet yang mencoba memberi penjelasan mengenai alokasi dana BOS.

"Sekedar informasi, dana BOS sekolah itu jumlahnya terbatas, berdasar jumlah siswa tiap sekolah. Tidak semua keperluan sekolah dapat tercover dana BOS. Dalam hal ini sprti aduan yg disampaikan TS, jika sekolah ingin berbenah sarana prasarana pendidikan yg ada & telah dilakukan musyawarah bersama komite sekolah, wali murid & dewan guru serta sudah mencapai mufakat maka menurut saya bukanlah pungli. Asal pihak komite sekolah yg menerima iuran wali murid dpt transparan mengelola & membuat laporannya. Dari sini, kita dapat belajar menjadi masyarakat yg lebih pintar & bijak, saring & sharing informasi yg sesuai" tulis akun Facebook Fajar Ikhtiar.

Kemudian, akun Facebook Thomas Utomo memberikan tanggapan atas komentar dari akun Facebook Fajar Ikhtiar.

"Fajar Ikhtiar Menambahkan ya, Kang.
Dana BOS jg tdk bs utk membangun infrastruktur, hanya sekadar utk perawatan saja seperti pengecatan, perbaikan yg ringan-ringan," tulisnya.***

Halaman:

Editor: Kurniawan

Sumber: Facebook @Suara Purbalingga Perwira (SUPER)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah