Bawaslu Purbalingga Perpanjang Pendaftaran Panwaslu Desa hingga Hari Ini, Ini Harapannya

- 26 Januari 2023, 19:22 WIB
Penerimaan pendaftar Panwaslu Desa dihari terkahir di Bawaslu Purbalingga, Rabu 26 Januari 2023.
Penerimaan pendaftar Panwaslu Desa dihari terkahir di Bawaslu Purbalingga, Rabu 26 Januari 2023. /Dinkominfo.

Baca Juga: Pelajar Desa Gunung Wuled Purbalingga Rela Copot Sepatu Akibat Tanah Longsor Tutup Akses Jalan

7 Kecamatan yang siap untuk tahapan seleksi selanjutnya Purbalingga, Karangmoncol, Karangjambu, Bojongsari, Pengadegan, Padamara dan Kertanegara.

Tahap selanjutnya akan ada pemeriksaan berkas, wawancara dan kemudian tanggal 4 Februari akan diumumkan.

"Tanggal 5 atau 6 Februari akan dilakukan pelantikan sekaligus pembekalan tentang tugas dan kewenangan apa saja yang bisa mereka lakukan," terangnya.

Baca Juga: Jangan Panik! Dua Sapi di Purbalingga Mati Akibat Penyakit Parasit Darah, Kasus Ini Tidak se Ekstrim PMK

Setelah dilantik, tugas sudah menanti para anggota Pawaslu Desa di Kabupaten Purbalingga.

"Mengawasi tahapan Pemilu di tingkat Desa seperti Coklit (Pencocokan dan Penelitian)  Daftar Pemilih Tetap," imbuhnya.***

 

 

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x