DPRD Purbalingga Sampaikan Catatan dan Rekomendasi LKPJ Bupati 2022

- 12 Mei 2023, 21:40 WIB
Ketua DPRD Purbalingga HR Bambang Irawan serahkan rekomendasi LKPJ kepada Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi (Tiwi) dalam rapat paripurna, Jumat 12 Mei 2023.
Ketua DPRD Purbalingga HR Bambang Irawan serahkan rekomendasi LKPJ kepada Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi (Tiwi) dalam rapat paripurna, Jumat 12 Mei 2023. /Humas DPRD Purbalingga.

"Disamping layanan dan kualitas serta kesiapan sarana prasarana dan tenaga medis yang ditingkatkan," terangnya.

Baca Juga: Perbaikan Jalan Linggamas-Panican Penghubung Purbalingga Banyumas Diusulkan BanGub 2024

Kemudian di bidang pendidikan, pemerintah daerah perlu menjamin kualitasnya agar tetap memiliki daya saing dengan sekolah swasta.

"Apabila kualitas penyelenggara pendidikannya baik maka besar harapannya dapat menghasilkan siswa-siswi yang berkompeten," terangnya.

Baca Juga: PDIP Purbalingga Daftarkan 50 Bacaleg ke KPU Dikawal Ribuan Massa

Bupati Tiwi dalam kesempatan itu menyampaikan terima kasih atas segala masukan DPRD yang telah membahas LKPJ Bupati secara seksama.

"Terima kasih, hingga keputusan ini ditetapkan demi peningkatan pelayanan untuk masyarakat Kabupaten Purbalingga," imbuhnya.***

 

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x