Catat! Sebelum Test GeNose Penumpang Kereta Api Harus Lakukan Ini Dulu

- 28 Januari 2021, 15:03 WIB
Sebelum melakukan test GeNose penumpang kereta api harus puasa dan tidak merokok selama satu jam.
Sebelum melakukan test GeNose penumpang kereta api harus puasa dan tidak merokok selama satu jam. /Ristekbrin.go.id

Sebelumnya, Menhub menyampaikan, bahwa test GeNose akan wajib diterapkan di Stasiun Senen dan Stasiun Tugu Yogyakarta mulai 5 Februari 2021.

Oleh sebab itu, bagi penumpang kereta api yang sudah mendapatkan tiket, dipastikan telah di tes GeNose.

Baca Juga: Wow! Pemilik Kartu KIS Bisa Dapat Bansos Kemensos, Segera Cek Nama Penerima di Link Ini

Baca Juga: Jadwal Pencairan Bantuan Sosial BPJS Ketenagakerjaan, Berikut Cara Mendapatkan Rp1,2 Juta

"Ini langkah yang bagus dari Kereta Api, mereka memberikan suatu kemudahan dan kemurahan dan tetap menjaga protokol Kesehatan,” katanya.

Perlu diketahui, bahwa GeNose merupakan alat yang mendeteksi virus melalui hembusan nafas yang di simpan di dalam kantung udara.

Selanjutnya, kantung udara tersebut dihubungkan ke alat GeNose yang sudah didukung Artificial Intelligence atau kecerdasan buatan (AI).

Baca Juga: Gampang Banget! Begini Cara Mengecek BLT UMKM Rp2,4 Juta Tahap 2

Baca Juga: Gara-gara Pembangunan Bandara Jenderal Besar Sudirman Purbalingga, Jalan dan Sawah Terendam Banjir

Baca Juga: GeNose Jadi Alat Deteksi Covid-19 yang Diterapkan di Kereta Api dan Angkutan Bus Mulai 5 Februari

Halaman:

Editor: Henoh Prastowo

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x