'Si Tangan Tuhan' Maradona Meninggal, Presiden Argentina Umumkan 3 Hari Berkabung Nasional

- 26 November 2020, 01:46 WIB
Maradona, sang Megabintang Argentina dikenal dengan julukan 'Si Tangan Tuhan'.
Maradona, sang Megabintang Argentina dikenal dengan julukan 'Si Tangan Tuhan'. /Twitter /@TyCSports

Lensa Purbalingga - Diego Maradona yang dikenal dengan julukan 'Si Tangan Tuhan' telah meninggal dunia pada Rabu, 25 November 2020 di tempat tinggalnya di Buenos Aires, Argentina akibat serangan jantung.

Kematian mantan bintang sepakbola yang dikenal dengan julukan ‘Si Tangan Tuhan’ itu meninggalkan duka mendalam di seluruh dunia, khususnya masyarakat Argentina, negara asal Maradona.

Baca Juga: Diego Maradona Sang Legenda Sepakbola Argentina Meninggal Dunia

Baca Juga: Tanggal Gajian Tiba, Shopee Gajian Sale Punya Promo Spesial buat Kamu!

Baca Juga: 5 Tempat Ini Diduga Jadi jejak Keberadaan 3 Anak Hilang Misterius di Langkat, Ditemukan?

Bahkan, presiden Argentina Alberto Fernandez sampai mengumumkan tiga hari berkabung secara nasional atas meninggalnya Maradona 'Si Tangan Tuhan' itu, seperti dikabarkan BBC Sport.

“Kau membawa kami ke puncak dunia. Kau membuat kami sangat gembira. Kaulah yang terbaik. Terima kasih atas kehadiranmu, Diego. Kami akan sangat merindukanmu,” ungkap Alberto.

Baca Juga: Maradona Meninggal, Legenda Sepakbola Dunia Lainnya Ucapkan Belasungkawa

Baca Juga: Foto Bersama Ganjar Digunakan Untuk Kampanye, Istri Mantan Bupati Mengadu Ke Bawaslu

Baca Juga: UMK Jawa Tengah Tahun 2021 Ditetapkan, Purbalingga Alami Kenaikan 2,43 Persen

Halaman:

Editor: Henoh Prastowo

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x