Akun Facebook Arisha Puteri Braling Pertanyakan Klarifikasi Dinkominfo Purbalingga

- 22 Juli 2021, 23:14 WIB
Tangkapan layar akun Facebook Arisha Puteri Braling pertanyakan klarifikasi Dinkominfo Purbalingga.
Tangkapan layar akun Facebook Arisha Puteri Braling pertanyakan klarifikasi Dinkominfo Purbalingga. /Facebook @Suara Purbalingga Perwira (SUPER).

Saat artikel ini ditulis, postingan tersebut telah disukai oleh 76 anggota grup dan mendapatkan berbagai macam tanggapan dari anggota grup Facebook Suara Purbalinga Perwira (SUPER).

"Kalau belum sempat, bisa saya pak. Saya dan tim bisa melepaskan dengan tepat dan akurat," tulis akun Roby.

"Ora sag seg, pedah PPKM ndean," tulis Rizx Mus.

"Sing dimaksud momen yang sesuai, ya kue sesuai domong netizen nembe dicopot nek urung domong urung dicopot. Beda karo jaman kampanye nek kon ganti baliho cepet banget," ujar akun Panji Rahmadyan.

"Akibat jalan diportal... Dadind jawabane berkelok-kelok. Alaah pruttt," tulis Anggodo Setiyono.

Baca Juga: Tragis, Dua Bocah di Purbalingga Tewas Tertimpa Dump Truk

Diberitakan sebelumnya, Viral di media sosial Facebook momen Hari Raya Idul Adha terpasang baliho Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi dan Wakil Bupati Sudono mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1442 Hijriyah.

Baliho tersebut diunggah oleh akun Facebook Arisha Puteri Braling di group Facebook Suara Purbalingga Perwira (SUPER), Selasa 20 Juli 2021.

Baca Juga: Rumah Sakit di Purbalingga Kekurangan Oksigen, Ternyata Ini Penyebabnya

Akun Arisha Puteri Braling juga menuliskan sebuah narasi :

Halaman:

Editor: Kurniawan

Sumber: Facebook @Suara Purbalingga Perwira (SUPER)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah