Total Kasus Positif Covid 19 di Jawa Tengah Mencapai 10.923, Ganjar Pranowo bakal Genjot Vaksinasi

- 15 Februari 2022, 06:28 WIB
Rapat Virtual pemaparan virtual. Total Kasus Positif Covid 19 di Jawa Tengah Mencapai 10.923, Ganjar Pranowo bakal Genjot Vaksinasi
Rapat Virtual pemaparan virtual. Total Kasus Positif Covid 19 di Jawa Tengah Mencapai 10.923, Ganjar Pranowo bakal Genjot Vaksinasi /humas Pemkab Purbalingga/

“Vaksinasi harus digenjot agar penyebaran Covid-19 di Jawa Tengah bisa ditekan. Jogo Tonggo juga kami minta untuk terus dijalankan,” katanya.

Gubernur Jawa Tengah tersebut turut mengapresiasi semua pihak yang telah ikut berperan dalam penanganan Covid-19 di Jawa Tengah.

Ganjar Pranowo berpesan agar semua pihak tetap melakukan layanan dengan baik termasuk mengkampanyekan agar warga jangan mengucilkan warga yang baru tiba dari luar negeri.

Baca Juga: Kasus Positif Covid-19 Terus Meningkat, Eks SMP N 3 Purbalingga Siap Digunakan Isoter

“Terus kampanyekan Prokes kepada warga dan sampaikan kepada warga agar jangan mengucilkan warga yang baru saja tiba dari luar negeri,” katanya.***

Halaman:

Editor: Teguh Priyatno

Sumber: Pemkab Purbalingga


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x