Mantap! Rp 17,5 Juta per Penerima Manfaat untuk BSPS 2020 Tahap 2 di Purbalingga

- 6 Juli 2020, 21:39 WIB
BUPATI Tiwi memberikan BSPS 2020 tahap 2 secara simbolis./humasPbg
BUPATI Tiwi memberikan BSPS 2020 tahap 2 secara simbolis./humasPbg /Tim Lensa Purbalingga/

Selain itu, nilai bantuan juga lebih besar dibandingkan program rehab rumah lainnya yang hanya berkisar antara Rp10 juta hingga Rp12,5 juta saja.

Dalam pembangunan fisik rumah masyarakat penerima bantuan didampingi oleh Tenaga Fasilitator Lapangan (TFL).

Sementara itu, untuk penyelesaian rehab rumah tahap pertama ditargetkan selesai pada kisaran akhir Agustus atau September.

Baca Juga: 5 Karakteristik yang Perlu Dimiliki Pelaku Wirausaha dalam Membangun Usaha

Baca Juga: Puncak Igir Kandang, Sajikan Wisata Bernuansa Alam Khas Pemalang

Sedangkan untuk penerima BSPS tahap 2, stok material dapat mulai dilakukan pada Minggu ini.***

 

Halaman:

Editor: Henoh Prastowo

Sumber: Humas Protokol Kabupaten Purbalingga


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x