Belasan Orang Masih Dikarantina di Desa Banjarpanepen Banyumas

- 12 Juni 2020, 15:56 WIB
PEMUDIK warga Desa Banjarpanepen Banyumas dikarantina selama 6 hari sampai 14 hari./
PEMUDIK warga Desa Banjarpanepen Banyumas dikarantina selama 6 hari sampai 14 hari./ /Tim Lensa Purbalingga/

Baca Juga: Pisah dari Koalisi Pelangi, apa Langkah Gerindra Purbalingga selanjutnya?

Salah satu pemudik Rochyati mengaku, sudah empat hari dikarantina, bahkan belum sempat pulang ke rumah.

“Dikarantina ya gapapa sih banyak temannya, yang penting semua sehat,” ujarnya.

Sementara itu, relawan Gugus Tugas dari unsur karangtaruna, Suyitno Langgeng mengatakan, bahwa siapa saja yang masuk ke desanya, baik warga asli maupun pengunjung, wajib mengikuti karantina.

Baca Juga: Pasar Bukateja Dinilai Siap Terapkan New Normal

Menurutnya, seluruh warga desa sudah tahu dan bersepakat akan aturan karantina tersebut.

“Kami secara bergantian, membantu Gugus Tugas Desa, hingga pagi secara bergantian,” kata Suyitno.(*)

Baca Juga: Pemkab Salurkan BSPS dari Kementerian PUPR untuk 705 Unit Rumah di Purbalingga

Halaman:

Editor: Henoh Prastowo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah