Profil Singkat Natalius Pigai, Putra Papua yang Dikenal sebagai Aktivis HAM

- 2 Oktober 2021, 05:15 WIB
Natalius Pigai.
Natalius Pigai. /Instagram/@natalius_pigai

Di tahun 2010-2012, dirinya menjadi Tim Asistensi di Dirjen Otda Kemendagri ( Prof. Dr. Djohermansyah Johan).

Natalius Pigai menjabat Komisioner Komnas HAM RI, pada tahun 2012 sampai 2017.

Baca Juga: Rekrut Pegawai KPK yang Tak Lulus TWK, Ferdinand Sebut Langkah Stategis Jokowi dan Kapolri Mematikan

Sementara itu, Natalius Pigai juga aktif beberapa keorganisasian, diantaranya:

1. Ketua di Asosiasi Mahasiswa Papua (AMP) Internasional pada tahun 1997-2000,

2. Ketua Lembaga Studi Renaissance pada tahun 1999-2000,

3. Staf Yayasan Cinderela pada tahun 1998,

4. Staf Yayasan Sejati pada tahun 1999-2000.

Baca Juga: Sakirman, Kakak Mayjen S Parman Yang Memilih Berpihak Kepada PKI

Selain sebagai aktivis dan berkecimpung di organisasi, Natalius Pigai juga sempat menulis beberapa buku yang berkaitan dengan Tenaga Kerja Penyandang Cacat, Migrasi Tenaga Kerja Internasional, Evolusi Nasionalisme, Sejarah Konflik Papua, dan Anak Indonesia Terainaya: Status Kewarganegaraan Anak TKI di Malaysia.***

Halaman:

Editor: Henoh Prastowo

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x