Dikenal Banyak Khasiat dan Manfaatnya, Ini Kandungan Nutrisi Buah Kurma yang Baik untuk Cegah Covid-19

- 15 Agustus 2021, 13:33 WIB
Buah Kurma.
Buah Kurma. /Alfa Ramayana/lensapurbalingga.com

Lensa Purbalingga - Buah kurma yang memiliki rasa manis dan legit merupakan sajian paling populer dikalangan umat Muslim di seluruh dunia. 

Selain rasanya enak, buah kurma yang berasal dari daerah jazirah Arab ini dipercaya juga memiliki segudang khasiat.

Perlu diketahui, salah satu manfaat buah kurma itu sendiri yakni, dapat meningkatkan imunitas tubuh terutama di masa pandemi Covid-19 sekarang ini.

Baca Juga: Petisi Blacklist Ayu Ting Ting Capai 121 Ribu Tandatangan, Ivan Gunawan dan Ruben Onsu Beri Respon Mengejutkan

Seperti dikutip dari channel youtube Syailendra Channel, buah Kurma dapat tumbuh dimana saja di sepanjang tahun.

Pada umumnya, buah ini dipanen saat musim gugur atau awal musim dingin di negara asalnya.

Sedangkan untuk kondisi iklim di Indonesia, sangat dimungkinkan untuk berbuah sepanjang tahun.

Baca Juga: 5 Fakta Menarik Animasi Donghua yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Dipengaruhi Unsur Budaya China

Kurma yang menjadi buah favorit nabi ini sangat kaya dengan vitamin. Kandungan utama dari buah kurma ini hampir 70 persen adalah karbohidrat terutama gula, seperti sukrosa dan fruktosa.

Selain itu, buah Kurma juga mengandung beberapa nutrisi lain, diantaranya serat, protein, kalium, magnesium, tembaga, mangan, zat besi dan viitamin B6.

Halaman:

Editor: Henoh Prastowo

Sumber: Channel Youtube Syailendra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x