Update Kasus Covid-19 di Purbalingga: 280 Positif Dirawat

- 22 November 2020, 20:05 WIB
Petugas memakamkan jenazah terkonfirmasi positif Covid-19 melalui protokol kesehatan pada Jumat, 20 November 2020.
Petugas memakamkan jenazah terkonfirmasi positif Covid-19 melalui protokol kesehatan pada Jumat, 20 November 2020. /Instagram BPBD Purbalingga.

Lensa Purbalingga - Kasus Covid-19 di Kabupaten Purbalingga masih terus mengalami kenaikan.

Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan Kabupaten Purbalingga per Sabtu, 21 November 2020, tercatat sebanyak 280 kasus terkonfirmasi positif Covid-19.

Baca Juga: Warga Makam Digegerkan Sesosok Mayat Ditengah Sawah

Dengan jumlah ini, total kasus positif di Purbalingga mencapai 696 orang dengan 396 di antaranya sembuh dan 20 meninggal.

Padahal pada 17 November lalu, jumlah terkonfirmasi Covid-19 di Purbalingga masih berada di angka 105 yang berarti telah terjadi penambahan sebanyak
175 kasus dalam waktu tidak sampai sepekan.

Baca Juga: Laporan Terkini Aktivitas Gunung Merapi, Terdengar Empat Kali Suara Guguran

Dengan jumlah ini, total kasus positif di Purbalingga mencapai 696 orang dengan 396 di antaranya sembuh dan 20 meninggal.

Bahkan pada pekan lalu, dua pabrik di Purbalingga harus ditutup lantaran beberapa karyawannya terkonfirmasi positif Covid-19.

Baca Juga: Ada Peluang Dapat Bansos Modal Usaha Rp3,5 Juta dari Kemensos, Segera Cek NIK KTP Melalui Link Ini

Pemkab Purbalingga sampai harus mengalihfungsikan Gedung Korpri sebagai tempat karantina darurat lantaran semakin minimnya rumah sakit dan fasilitas kesehatan yang mampu menampung pasien.

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x