Malam Coblosan, Tim Hukum 02 Laporkan Dugaan Politik Uang ke Bawaslu

- 8 Desember 2020, 21:23 WIB
Tim hukum 02, Endang Yuliyanti didampingi Ketua tim pemenangan, Tiwi-Dono, Mochamad Ikhwan serta Ketua DPC PDIP Purbalingga, HR Bambang Irawan laporkan dugaan praktik politik uang ke Bawaslu, Selasa malam 8 Desember 2020.
Tim hukum 02, Endang Yuliyanti didampingi Ketua tim pemenangan, Tiwi-Dono, Mochamad Ikhwan serta Ketua DPC PDIP Purbalingga, HR Bambang Irawan laporkan dugaan praktik politik uang ke Bawaslu, Selasa malam 8 Desember 2020. /Kurniawan./

Lebih lanjut Endang mengatakan, saat penyerahan Wisin memvidio dengan tujuan untuk laporan.

Baca Juga: Di Purbalingga, Laporkan Politik Uang Dapat Rp 2,5 Juta

Vidio disampaikan kepada Agus Sulastomo melalui Suminto. Nah, satgas kami mendapatkan vidio tersebut," tuturnya.

Endang menambahkan, dari informasi yang berhasil dihimpun, amplop yang disebarkan berjumlah 805 paket amplop.

Baca Juga: PDIP Purbalingga Siagakan Satgas Anti Politik Uang di 239 Desa

Sebagian besar sudah didistribusikan, dan tersisa dua lembar.

"Jumlah amplop ada 805, tinggal dua yang belum didistribusikan.

Baca Juga: Pinjam Motor untuk ke ATM Dibawa Kabur, Warga Purwokerto Barat Ditangkap Polisi

"Isi amplop tiga puluh ribu rupiah. Jumlah amplop 805 paket. Itu hanya untuk Desa Nangkod," jelasnya.

Laporan langsung diterima oleh komisioner Bawaslu, Joko Prabowo dan dua staffnya.

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah