Benarkah Vape lebih Aman Ketimbang Rokok Konvesional? Berikut Ulasannya

- 8 Juli 2022, 20:37 WIB
Ilustrasi rokok elektrik (vape).
Ilustrasi rokok elektrik (vape). /Pixabay.

Baca Juga: Terkuak! Nathalie Gugat Cerai Sule, Ini Langkah Awal yang Akan Dilakukan Penhadilan Agama

4. Zat-zat karsinogenik
Zat karsinogen adalah zat yang dapat memicu kanker saat digunakan. Zat ini akan mengubah metabolisme tubuh dengan merusak DNA sel serta menyebabkan mutasi sel sehingga dapat menganggu proses biologis tubuh.

Apalagi jika 2 jenis rokok ini digunakan sejak masa kanak-kanak, resiko mendapatkan kanker akan semakin besar pula.

Baca Juga: Pemkab Purbalingga Dapat Pendampingan Dari KPK, Ini Tujuannya

Tidak hanya dapat menyebabkan kanker, kedua jenis rokok ini sama-sama akan menyebabkan peradangan dalam saluran pernafasan.

jadi tidak ada yang namanya merokok tapi tetap sehat. Jika ingin sehat, ada baiknya kamu menghindari menggunakan rokok elektrik dan rokok konvensional.***

Halaman:

Editor: Kurniawan

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x